Menu

Rabu, 24 Juli 2013

memperbaiki Black screen HP Compaq Presario V3000

Hari ini saya ingin berbagi cara Memperbaiki Black screen HP Compaq Presario V3000 dengan keterangan keterangan sbb :

1. Laptop ketika dinyalakan(power ditekan) memberikan respon lampu power menyala, kipas di bawah juga berputar, ketika lama dihidupkan juga terasa panas.

2. Screen laptop hitam(tidak ada tampilan/blank)

3. -+ 7 detik Ketika leptop dinyalakan ada Bunyi BIP panjang 2x dan pendek 3 kali.

 Untuk teman-teman yang mengalami masalah seperti diatas, netbook/laptop, sebaiknya jangan buru-buru di bawah ke tempat service, tapi sebaiknya di service sendiri untuk di jadikan pengalaman dan sekaligus berhemat isi dompet.

seperti cara yang sudah saya coba dan hasilnya berhasil adalah dengan cara melepaskan memory laptop dan membersihkan bagian kakinya yang berwarna keemasan gunakan kertas HVS atau penghapus pensil dan bersihkan secara perlahan-lahan dan setelah dibersihkan pasang kembali. setelah itu coba nyalakan laptop tanpa menggunakan baterai, dan hasilnya??? 
silahkan dishare disini.

salam,
Jejeak Anak Borneo 




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan komentar di bawah ini jika ada yang ingin ditanyakan atau Kontak Admin Via email/YM/SMS

Salam,

Jejak Anak Borneo